All-Day Sling Bag
- Stok sedikit
- Inventaris dalam perjalanan
Untuk membawa barang-barang penting, All-Day Sling memberikan kenyamanan maksimal. Ruangnya pas untuk ponsel, dompet, dan kunci, dengan akses yang mudah dan cepat. Desain minimalis namun premium membuatnya cocok untuk aktivitas harian atau perjalanan singkat, tetap stylish dan fungsional.
- Terbuat dari material nylon premium lembut dan leather microfiber berkualitas
- Material inner lining menggunakan cotton twill
- Dilengkapi dengan magnetic v-buckle di bagian depan sebagai aksesori tambahan
- Hardware terbuat dari material alloy memberikan kesan premium dan daya tahan yang kuat
Ukuran: 34,5 cm x 15 cm x 6,5 cm
Berat: 0,45 kg
*Warna produk akan sedikit berbeda karena pencahayaan fotografi atau pengaturan monitor.
Kami menyediakan pengiriman menggunakan ekspedisi JNE (JNE Trucking, Reguler, YES, OKE) dan kurir instan Lalamove (untuk pengiriman ke daerah Jabodetabek).
-
High Quality Alloy Hardware
-
Magnetic V-Buckle
-
Cotton Twill Inner Lining
-
Premium Soft Nylon Material























